PolresSitubondo – Poldajatim. Kegiatan Polsek Arjasa selama bulan suci ramadhan menjaga kamtibmas saat malam hari , salah satu upaya yang dilakulan yaitu Silaturrahmi ke tokoh agama. Senin (10/3/25)
Silaturahmi ke Tokoh agama merupakan kegiatan rutin terutama di bulan ramadhan yang dimana Kapolsek Arjasa AKP Kusmiani, S.H., bersama Anggota Menghimbau agar ikut serta berpastisipasi menjaga kerawanan Kamtibmas Di Ds Arjasa Kec. Arjasa Kab. Situbondo.
Himbauan kepada masyarakat untuk tidak melakukan hal-hal negatif yang bisa menyebabkan kurang kondusifnya Harkamtibmas serta tidak melakukan patroli sahur menggunakan sound system dengan suara yang keras karena dapat mengganggu masyarakat di wilayah Kecamatan Arjasa
Tujuan dilaksanakannya silaturahmi adalah menghimbau warga agar antisipasi kejahatan di malam hari kejahatan di malam hari termasuk curhewan dan 3 cepu, mengajak warga agar bersama-sama berperan dalam menjaga keamanan. Dan apabila ada gangguan dan kesulitan bisa menghubungi Bhabinkamtibmas/Polmas Personil Polsek Arjasa. (fnd/rjs)
Discussion about this post